Artikel
Arah PTAIN di era kontemporer : identifikasi tantangan dan alternatif pemecahannya /
Globalisasi bisa menjelma menjadi peluang [opportunity], bisa juga tantangan [threat] bagi pendidikan Islam. Posisi pendidikan Islam yang perlu dipertahankan adalah sikapnya yang tetap selektif, kritis, dan terbuka terhadap munculnya gejolak arus global. Tulisan ini mencoba untuk melakukan identifikasi atas tantangan PTAIN dan sekaligus mencoba memberikan tawaran pemikiran berkenaan dengan langkah strategis yang harus dilakukan PTAIN dalam menjaga eksistensinya di era kontemporer. Dari paparan yang diberikan dapat dicermati, bahwa saat ini PTAIN sedang menghadapi tantangan yang sangat berat terkait dengan adanya globalisasi. Beberapa tantangan yang dapat diidentifikasi diantaranya; masalah liberalisasi pendidikan, peningkatan kualitas kelembagaan, dan lemahnya Sumber Daya Manusia [SDM]. Adapun beberapa alternatif solusi yang ditawarkan diantaranya pentingnya dukungan kebijakan nasional, perubahan paradigma, kepemimpinan, jaringan kerjasama, dan juga pengembangan penelitian.yo.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain